VLOG SOAL TEST TERTULIS PENILAIAN HARIAN TEMATIK

Dikesempatan kali ini kami akan membahas tentang Soal test tertulis untuk Penilaian  Harian pembelajaran Tematik siswa SD Kelas 4. Test tertulis Penilaian Harian (PH) ini tentu erat kaitannya dengan pengambilan nilai pengetahuan. Jadi seperti yang kita ketahui semua, di Kurikulum 2013 penilaian yang dilakukan mencangkup 4 aspek yaitu spiritual, sosial, pengetahuan dan keterampilan. Nah untuk… Read More VLOG SOAL TEST TERTULIS PENILAIAN HARIAN TEMATIK

PROGAM SEMESTER MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2

  Pada kesempatan kali ini kami akan membagikan salah satu Perangkat Pembelajaran yaitu Program Semester dari muatan pelajaran Matematika Kurikulum 2013 untuk Semester 2. Promes yang akan kami bagikan ini merupakan Promes yang memang telah dimodifikasi sendiri. Sebagai contoh yaitu pencantuman “Kegiatan Pembelajaran”. Hal ini karena dengan pencantuman “Kegiatan Pembelajaran” bayangan tentang kegiatan yang akan… Read More PROGAM SEMESTER MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2

​Di Kurikulum 2013 Mapel Bahasa Inggris Bisa Jadi Branding untuk SD 

Seprti yang kita ketahui bersama, meskipun sudah ada kurikulum tahun 2013, tapi nyatanya di tahun pelajaran 2016/2017 belum banyak sekolah yang menerapkannya. KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan) masih menjadi kurikulum pilihan bagi beberapa penyelenggara pendidikan. Nah ditahun pelajaran 2017/2018 ini pemerintah mulai menginstruksikan untuk penerapan kurikulum 2013. Sebagai langkah awal, di SD kelas 1 dan… Read More ​Di Kurikulum 2013 Mapel Bahasa Inggris Bisa Jadi Branding untuk SD 

​Tentang Test Ping

Jika sobat membaca beberapa artikel kami sebelumnya tentang test kecepatan jaringan internet dari beberapa provider, seperti Telkomsel, Indosat, dan Smartfren, maka sobat pasti melihat hasil test Ping di halaman aplikasi Ookla Speedtest. Nilai test Ping memang tidak kami masukkan kedalam kolom pengambilan data karena kami fokus pada kecepatan download dan upload saja. Hal ini karena… Read More ​Tentang Test Ping

​Move On karena Kita Guru Profesional “#Kurikulum 2013 Efek”

Bagi seorang guru pasti sudah tidak asing lagi dengan kurikulum 2013. Kurikulum ini mulai dicanangkan di era bapak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Dalam kurikulum yang banyak orang menyebut dengan istilah K-13 ini, pembelajaran lebih di pusatkan dalam aktifitas siswa. Artinya, siswa dibuat untuk lebih aktif dalam pembelajaran, bukan sekedar aktif mencatat dan menerima ilmu yang… Read More ​Move On karena Kita Guru Profesional “#Kurikulum 2013 Efek”

​Review S1 PGSD – BI Universitas Terbuka “Kuliah Mandiri Yang Tak Sepenuhnya Sendiri”

Berbeda dengan review-review sebelumnya, pada kesempatan kali ini kami tidak akan membahas tentang barang-barang maupun masakan. Tapi pada kesempatan kali ini kami akan review sebuah pendidikan jenjang Sarjana (S1) jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) – Berbagai Disipilin Ilmu (BI) di Universitas Terbuka (UT). Pada dasarnya untuk menempuh S1 PGSD-BI diperlukan 1,5 tahun atau tiga… Read More ​Review S1 PGSD – BI Universitas Terbuka “Kuliah Mandiri Yang Tak Sepenuhnya Sendiri”

Wahai Guru Ku

Lagu adalah salah satu sarana untuk berekpresi. Melalui lagu seseorang dapat mengungkapkan berbagai hasrat kehidupannya. Mulai dari cinta, kebencian, harapan, kritik-saran, tanda terimakasih dan sebagainya. Lagu yang berjudul “Wahai Guru KU” adalah sebuah lagu tanda ekspresi ucapan terimakasih kepada para guru. Meskipun lirik lagu ini begitu singkat namun dirasa cukup untuk menggambarkan betapa luas rasa… Read More Wahai Guru Ku

Cara Lain Memperkenalkan Perkalian Pada Anak

Perkalian adalah pelajaran dasar dalam matematika. Tingkatannya pun sedikit lebih tinggi dari penjumlahan dan pengurangan. Disekolah dasar biasanya dikenalkan operasi hitung perkalian pada anak mulai kelas dua. Meskipun terkadang banyak juga siswa yang telah mahir perkalian sebelum kelas dua, yang dikarenakan dia mengikuti les di luar sekolah. Untuk anda para guru, orang tua dan pelajar, ada… Read More Cara Lain Memperkenalkan Perkalian Pada Anak